Noble Qur'an » Indonesia » Daftar Buku » Satu Hari Bersama Rasulullah ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam )
Satu Hari Bersama Rasulullah ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam )
Satu hari bersama kekasihmu SAW, Berisi tentang apa yang seharusnya dirasakan oleh seorang Muslim terhadap Nabinya dan apa yang harus dilaksanakan untuk menta'atinya, dibarengi oleh beberapa contoh yang dilakukan para ulama dalam permasalahan ini. Juga membahas gambaran tentang sifat lahiriyah beliau dan amalan-amalan yang dilakukannya dalam kehidupan sehari-hari.Karya : Aiman Abanmi
Penterjemah : Mohammad Iqbal Ghozali
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/178737
Daftar Buku
- DIINUL-HAQDIINUL-HAQ: Buku ini menjelaskan secara luas tentang mengenal agama Islam sebagai sebuah din yang haq dan menyeluruh dengan membahas tentang konsep-konsep dalam Islam yang berkaitan dengan praktek peribadatan, aqidah, serta muamalah.
Karya : Abdurrahman bin Hamad Al Umar
Editor : Erwandi Tirmizi
Penterjemah : Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammad Saifuddin Bashri
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/76551
- WASPADA TERHADAP BID'AHWASPADA TERHADAP BID'AH: Risalah kecil ini berbicara tentang beberapa peringatan dan seremonial seperti maulid nabi, isra' dan mi'raj serta peringatan nisfu sya'ban yang sering dilakukan oleh sebagian besar kaum muslimin yang sebenarnya merupakan bid'ah yang diada-adakan dalam agama karena tidak ada sandaran yang sahih baik dari alquran maupun sunnah.
Karya : Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Bakrun Syafi'i - Muzakkir Muhammad Arif
Penterjemah : Farid Ahmad Okbah
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/70879
- Nasehat dari Hati ke HatiBuku ini berisi beberapa nasihat yang ditujukan kepada setiap muslim dan muslimah tentang berbagai hal dalam kehidupan yang mungkin dialami atau dirasakan setiap kita agar hidup senantiasa dalam jalan yang diridhoi oleh Allah subhanahu wa ta'ala.
Karya : Abdullah Haidar
Editor : Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371405
- Tauhid dan Keimanan [ Ringkasan Fiqih Islam (1) ]Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 1 ) : Buku ini menjelaskan tentang dasar-dasar keimanan dan tauhid yang diyakini oleh ahlussunnah wal jamaah berdasarkan dalil-dalil yang shahih dari al quran maupun sunnah, disajikan dengan bahasa yang mudah dipahami dan dimengerti, sangat penting untuk dikaji dan di telaah oleh setiap muslim, baik kalangan terpelajar maupun awam …
Karya : Muhammad ibrahim Al tuwaijry
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/223230
- KEWAJIBAN BERPEGANG TEGUH KEPADA AS-SUNNAH DAN WASPADA TERHADAP BID’AHMemuat bantahan terhadap sebuah artikel yang menyerang akidah salaf, kemudian menegaskan tentang pentingnya untuk berpegang teguh kepada sunnah dan menjauhi bid'ah karena ajaran agama Islam itu telah sempurna dan tidak memerlukan tambahan syariat baru berupa bid'ah yang tak berdasar.
Karya : Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Penterjemah : Rahmatul Arifin Muhammad bin Ma'ruf
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/59253












